AUDENSI BERSAMA BPJS KETENAGAKERJAAN PURWAKARTA

Sampurasun Sobatnet Istimewa!
Rabu, 13 Desember 2023, Penjabat Bupati Purwakarta Benni Irwan menerima Audiensi BPJS Ketenagakerjaan Purwakarta bertempat di Bale Nagri.
Kegiatan ini berkaitan dengan fasilitasi kepesertaan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Bagi Anggota KPPS Pemilu Tahun 2024. Tujuannya yaitu memberikan perlindungan bagi para anggota KPPS mengingat banyaknya kasus anggota KPPS yang meninggal dunia pada penyelenggaraan Pemilu.
Bagikan :