Liga Tenis Meja Anak Sekolah se-Jawa Barat

27 Desember 2023 Olahraga DISPORAPARBUD 182

Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga Pariwisata dan Kebudayaan di dampingi kepala Bidang Kepemudaan dan Kepala Bidang Pariwisata menghadiri acara penutupan sekaligus pembagian hadian Liga Tenis Meja Anak Sekolah se-Jawa Barat.

Kegiatan yang dilaksanakan hari Sabtu-Minggu Tanggal 23-24 Desember bertempat di Gor Futsal DISPORAPARBUD.

Kegiatan Liga Tenis Meja Anak Sekolah se-Jawa Barat ini Diikuti oleh siswa siswi dari mulai Tingkat SD, SMP, sampai SMA ini berjalan dengan lancar dan sukses.Kegiatan ini dilaksanakan guna untuk membina prestasi Olahraga Tenis Meja Sejak dini.

Tingkatkan Kerjasama juga Kemandirian masyarakat kecaboran dan lembaga keolahragaan pemerintah, swasta juga lembaga lain yang peduli kemajuan Olahraga Tenis Meja

Bagikan :