SELAMAT DAN SUKSES KEPADA KABUPATEN PURWAKARTA
04 Desember 2023 87

Sampurasun Sobatnet Istimewa!
Selamat dan Sukses kepada Kabupaten Purwakarta Atas Diraihnya Penghargaan
Sebagai Badan Publik Kategori Pemerintah Kabupaten/Kota Informatif Dalam E-Monev Keterbukaan Informasi Publik Pada Badan Publik Tingkat Jawa Barat Tahun 2023 dari Komisi Informasi Jawa Barat.
Semoga dengan penghargaan ini, Kabupaten Purwakarta dapat meningkatkan kualitas pelayanan informasi untuk masyarakat di wilayah Kabupaten Purwakarta.
Bagikan :